Bila engkau baik…
Orang mungkin akan menuduhmu menyembunyikan motif egoismu.
Biar begitu, tetaplah bersikap baik.
Bila engkau jujur dan berterus terang...
Orang mungkin akan menipumu.
Biar begitu, tetaplah berbuat jujur dan berterus terang.
Bila engkau sukses...
Mungkin engkau akan mendapat teman-teman palsu dan musuh-musuh sejati.
Biar begitu, tetaplah meraih sukses.
Apa yang engkau bangun selama bertahun-tahun...
Mungkin akan dihancurkan oleh seseorang dalam semalam.
Biar begitu, tetaplah membangun.
Bila engkau menemukan ketenangan dan kebahagian,
Orang mungkin akan iri hati dan dengki.
Biar begitu, tetaplah berbahagia dan temukan kedamaian hati.
Kebaikan yang engkau lakukan hari ini...
Mungkin akan dilupakan orang keesokan harinya.
Biar begitu, tetaplah lakukan kebaikan.
Berikan pada dunia milikmu yang terbaik...
Dan mungkin itu tak akan pernah cukup.
Biar begitu, tetaplah berikan pada dunia milikmu yang terbaik.
Ketahuilah...
Pada akhirnya...
Semua ini adalah masalah...
Antara engkau dengan Tuhanmu.
Bukan antara engkau dengan mereka.
Blognya bagus, postingannya juga bagus2.... Cuma sebaiknya postingan2 yg panjang seperti cerpen atau artikel dibuat "read more"-nya, supaya kelihatannya rapi, dan halaman awalnya tdk terlalu panjang.
BalasHapusmakasii makasii...
BalasHapusgmana cara.a? hhe
maklum... pemula nahh :D
Keren iiieeehhh.... :)
BalasHapusTetaplah....*menerawang*
Waktu memposting itu, letakkan pointernya di lokasi yg maau dipotong. trus klik ikon yang gambarnya kertas sobek.
BalasHapusMau jelas, cari aja di google. :)
@edelweis: mbohh~ hehehe
BalasHapusasal kd bengong ja ya.ae...
btw ya... jangan jara lah ke rumah :D
@zianxfly: iyaa... udah bisa... dibantu aya *melirik aya*
hhe :D